Sebelumnya, Anda harus sudah membaca artikel yang berjudul 6 Kebiasaan Pengusaha Sukses yang Bisa Ditiru, karena 6 kebiasaan tersebut sangat mudah dilakukan bagi perempuan, agar bisa melesatkan bisnisnya. Selain itu, copywriting atau teks iklan memang memiliki kekuatan mengajak pembaca menjadi konsumen. Hal tersebut yang membuat banyak pebisnis mulai memasukkan unsur copywriting untuk promosi. Lalu, mengapa pebisnis harus menggunakan copywriting? Silahkan simak alasannya berikut ini.
Copywriting adalah tulisan berupa cerita seputar infomasi produk dan jasa Anda.
Pembaca bahkan seakan membaca cerita yang, tanpa disadari terselip pentingnya menggunakan produk/jasa Anda. Perlu diketahui, ada karakter pembaca yang lebih menyukai membaca cerita, daripada informasi langsung mengenai kelebihan produk/jasa Anda.
Copywriter akan membuat tulisan yang menggiring pembaca menjadi konsumen.
Setelah mendapatkan pemahaman lewat cerita kalau produk/jasa Anda layak digunakan, maka pembaca akan mulai beralih menjadi konsumen Anda.
Maka, copywriting atau teks iklan tersebut akan menyentuh pemikiran konsumen agar sadar mengenai pentingnya menggunakan produk/jasa Anda, hingga psikologis atau menimbulkan rasa nyaman jika menggunakan produk/jasa Anda. Maka, sudahkah Anda menggunakan copywriting untuk promosi?
Kenapa harus promosi? Jumlah pebisnis online juga semakin bertambah sehingga angka kompetitor kian meningkat pula, maka Anda harus tahu bagaimana terlihat berbeda di mata konsumen sehingga memilih membeli di tempat Anda. Tentu saja, Anda harus mengetahui ilmu promosi terkini, karena jualan online itu tidak bisa hanya mengunggah foto produk di media sosial.
Untuk melakukan optimasi whatsapp atau WA sebenarnya sangatlah mudah, karena materi di BOW (Bimbingan Optimasi WA) memang didesain bagaimana memaksimalkan WA untuk berjualan khusus kalangan perempuan, termasuk ibu rumah tangga (IRT). Kaum perempuan yang suka mengobrol (baik offline dan online) itu ternyata bisa menjadi cara berpromosi di WA yang asyik.
BOW adalah salah satu training dari Indscript yang 100% praktek. Pasalnya pebisnis perempuan memang harus didorong untuk langsung praktek setelah mendapatkan ilmu agar berdampak di bisnisnya. Informasi mengenai training maupun pertanyaan seputar bidang bisnis dan atau menulis, bisa ke Miss Indscript Official KLIK DI SINI.
Semoga tips (bisnis atau menulis) di artikel ini bermanfaat dan langsung praktik ya.